Audio Player
Title | Nike Ardilla - Bayang Dirimu (Karaoke Video) |
Source | Musica Klasik |
Duration | 04:13 |
Lyrics / Lirik :
Bayang-bayang dirimu
Ada di kesunyianku
Membelaiku penuh rindu
Ku tatapi masa lalu
Saat getar tanganku
Penyejuk dinding pipimu
Ku terpana, tak percaya
Di kenyataan yang ada
Reff:
Sulit ternyata tuk menerima
Namun pasti semuanya kelak berguna
Kurangkai doa mohon padanya
S'moga saja kau bahagia
Lelap damai di sisiNya...
Semua di dunia fana semata
Relakanlah semua, pasrahkan
Karena kita hanya manusia
Ada dalam kuasaNya
0 komentar:
Post a Comment